Tuesday, April 9, 2013

Cara mencegak kepikunan

Cara Ampuh Mencegah Kepikunan -

Kepikunan adalah penyakit yang selalu bisa membuat resah dan menakutkan.  Kebiasaan sering lupa ini disebabkan oleh faktor penuaan. Kurangnya asupan gizi ke otak adalah salah satu penyebab cepatnya seseorang mengalami kepikunan.


Kita tidak menyangka bahwa Vitamin D adalah obat paling ampuh untuk mencegah kepikunan. Dengan mencukupi kebutuhan vitamin D, kita bisa mengurangi risiko terkena Kepikunan. 

Khususnya pada wanita, dua study baru cukup membuat kita harus percaya bahwa vitamin D sangat ampuh untuk mencegah kepikunan. 

Dalam studi yang pertama dari Medical Center di Minneapolis AS yang di ketuai Dr. Yelena Slinin, menjelaskan bahwa wanita yang kekurangan vitamin D dapat mengalami gangguan kemampuan kognitif. Dalam penelitian tersebut, terbukti bahwa Yelena Slinin bersama tim nya menganalisa dari tingkat kadar vitamin yang ada pada 6 ribu wanita. 

Terbukti bahwa wanita yang punya kadar vitamin D yang rendah beresiko mendapat gangguan kognitif lebih cepat. 

Setelah mendapat dua penelitian tersebut, para Dokter dunia berpesan untuk pentingnya bagi anda untuk mencukupi kebutuhan vitamin D anda, meminum suplemen dan menjemur di sinar matahari pagi.

No comments:

Post a Comment